BANGKATENGAH—Bawaslu Provinsi Kepulauan Bangka Belitung menggelar konsolidasi media dalam rangka penguatan pemberitaan pengawasan tahapan pemilihan serentak tahun 2024, di Esenbi cafe dan Resto, Padang Baru, Kecamatan Pangkalan Baru, Kabupaten Bangka…
BERMITRA
Berita Terbaru

Muskot PMI Pangkalpinang, Budi Utama : Kami Siap Mendukung Konsep PMI
PANGKALPINANG—Palang Merah Indonesia Kota Pangkalpinang melaksanakan musyawarah kota, dengan agenda utama memilih Ketua dan Pengurus periode 2024-2029, yang berlangsung di Puncak MG Hotel, Rabu (20/11/2024). Musyawarah ini dibuka langsung oleh…

Dukung Ketahanan Pangan, Polda Babel Tanam Ribuan Bibit di Lahan 50 Hektar
PANGKALPINANG— Polda Bangka Belitung terus menggencarkan pencanangan program ketahanan pangan di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung melalui penanaman sekaligus launching gugus tugas Polri. Kali ini, sebanyak ribuan bibit tanaman kembali ditanami…

Gasak Motor Bosnya, Pelarian Pelaku Curanmor Ini Berakhir di Pelabuhan Tanjung Api-api
BANGKABARAT—Pelarian pelaku pencurian sepeda motor berinisial PH alias Pario akhirnya berakhir di Pelabuhan Tanjung Api-api Sumatera Selatan, Senin (18/11/24) malam. Pria berusia 41 tahun yang nekat kabur ke kampung halamannya…

DKUKM Berkomitmen Mendorong Perkembangan UMKM melalui Pelatihan
BANGKATENGAH— UMKM memiliki peran vital dalam pembangunan ekonomi, terutama di daerah seperti Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Sektor ini berkontribusi besar dalam menyerap tenaga kerja, menggerakkan ekonomi lokal, dan menjadi wadah…

Simpan 11 Paket Sabu, YM Diringkus Ditresnarkoba Polda Babel
PANGKALPINANG—Direktorat Reserse Narkoba Polda Bangka Belitung berhasil mengamankan sebelas paket sedang sabu dari seorang pria berinisial YM (34) pada Senin (11/11/24) sore. YM yang merupakan warga asal Kelurahan Semabung Lama…

51 Peserta Ikuti Seleksi Rekrutmen Bakomsus, Karo SDM Polda Babel : Jaga Mekanisme Seleksi Dengan Komitmen Prinsip Betah
PANGKALPINANG—Karo SDM Polda Bangka Belitung Kombes Pol Yimmy Kurniawan memastikan proses seleksi penerimaan rekrutmen Bintara Kompetensi Khusus (Bakomsus) tahun anggaran 2025 di Polda Bangka Belitung berjalan dengan prinsip betah. Terlebih,…

Polda Babel Pastikan Kesiapan Pengamanan Jelang Debat Putaran Kedua Cagub dan Cawagub di Belitung
BELITUNG—Polda Bangka Belitung memastikan kesiapan pengamanan jelang debat putaran kedua Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur Bangka Belitung yang berlangsung di Kabupaten Belitung pada Senin (18/11/24). Total ada sebanyak ratusan…

Manfaatkan Ekonomi Berkelanjutan Untuk Masyarakat, DKUKM Babel Dorong Hilirisasi Biji Kakao
PANGKALPINANG—Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mendorong hilirisasi biji Kakao. Dalam rangka memberikan manfaat ekonomi berkelanjutan bagi masyarakat Babel. Plt Kadis Koperasi dan UKM Provinsi Bangka Belitung, Ahmad…

Terima Aduan Masyarakat Ada Aksi Balap Liar, Polda Babel Langsung Gercep
PANGKALPINANG—Aksi respon cepat langsung ditunjukkan oleh Polda Bangka Belitung dan jajarannya usai menerima laporan masyarakat terkait adanya aksi balapan liar yang dilakukan oleh sekelompok anak muda di kawasan lintas timur…

Nur Annisa Polwan Polda Babel, Raih Juara 1 Kejurda Forki Babel 2024
PANGKALPINANG—Salah satu personel Polda Bangka Belitung kembali mendulang prestasi. Kali ini, prestasi tersebut datang dari seorang Polisi Wanita yang berdinas di Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Bangka Belitung. Ia…

67 Tahun Bank Sumsel Berkontribusi untuk Negeri
PANGKALPINANG—Penjabat Sekda Kepulauan Bangka Belitung Fery Afriyanto menghadiri jalan sehat dalam rangka memeriahkan HUT ke-67 Bank Sumsel yang bertempat di alun-alun Taman Merdeka pada hari Minggu (17/11). Kegiatan ini, dimulai…

Sugito : UU Pemajuan Kebudayaan Menjadi Motor Penggerak Ekonomi Masyarakat
JAKARTA—Penjabat Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Sugito mengucapkan terima kasih kepada Kementerian Kebudayaan RI atas hadirnya Undang-undang Kebudayaan Nasional, sehingga budaya yang ada tak hanya dilestarikan, tapi juga ada kemanfaatan dalam…

Curi Plat Aluminium Baleho, Pria Ini Diringkus Tim Jatanras Polda Babel
PANGKALPINANG—Seorang pria paruh baya di Kelurahan Air Itam Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang akhirnya diringkus Tim Subdit III Jatanras Polda Bangka Belitung, Senin (11/11/24) malam. Is alias Wandi (46) diringkus usai…

Kapolda Babel Resmikan Sumur Bor di Batu Belubang
BANGKATENGAH—Kapolda Bangka Belitung Irjen Pol Hendro Pandowo resmikan bantuan sumur bor dari Direkorat Lalu Lintas Polda Babel yang berada di Desa Batu Belubang Kabupaten Bangka Tengah, Sabtu (16/11/24) pagi. Hadir…

Januari Tarif Masuk Wisata Pasir Padi 4000 Perorang
PANGKALPINANG—Pemerintah Kota Pangkalpinang akan memberlakukan tarif baru untuk masuk kawasan wisata pantai Pasir Padi, per 1 Januari 2025. Penetapan tarif baru yang direncananya sebesar Rp 4.000 rupiah per orang. Sebelumnya,…

IKM Belitung Timur Kunjungi Anggota yang Sakit
MANGGAR — Pengurus Ikatan Keluarga Minangkabau Belitung Timur mengunjungi dan menyerahkan bantuan untuk warga Minangkabau yang sakit. Ada empat orang warga yang sakit yang tersebar di dua kecamatan, Kamis (14/11). …

Sekda Fery Sampaikan Komitmen Keterbukaan Informasi Dalam Presentasi Uji Publik
JAKARTA—Pemerataan bukan hanya tentang infrastruktur, namun di dalamnya juga termasuk pemerataan akses informasi digital. Dengan meratanya akses informasi digital, tidak hanya membangun jaringan komunikasi, tapi juga merajut mimpi bersama akan…

Pj Gubernur Babel Hadiri RUPS LB Bank Sumsel Babel
PALEMBANG—Penjabat Gubernur Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Sugito, berkesempatan hadir di Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS LB) Bank Sumsel Babel tahun 2024, Kamis (14/11/2024). Kehadiran Sugito merupakan perwakilan Pemerintah…

Sukses Gelar Festival UMKM, KNPI Bangka Siapkan 2 Agenda Besar di Tahun 2025
BANGKA—Setelah sukses menyelenggarakan KNPI Festival Sumpah Pemuda pada 7-10 November 2024, Dewan Pengurus Daerah Komite Nasional Pemuda Indonesia Kabupaten Bangka bersiap merencanakan dua agenda besar untuk tahun 2025. Hal ini…