PANGKALPINANG – Polda Bangka Belitung menyampaikan keberhasilannya dalam pengungkapan kasus narkoba selama bulan Januari dan pelaksanaan Operasi Antik Menumbing 2025. Hasil ini disampaikan dalam konferensi pers yang digelar di Mapolda…

Jual Pelanduk Tanpa Dokumen Yang Sah, BD Diamankan Ditpolairud Polda Babel
PANGKALPINANG – Belum lama ini personel Subdit Gakkum Direktorat Polairud Polda Babel berhasil mengungkap perdagangan satwa liar yang dilindungi jenis kancil atau pelanduk tanpa dokumen yang sah. Sebanyak 12 ekor…