PANGKALPINANG — Kapolda Kepulauan Bangka Belitung Irjen Pol Tornagogo Sihombing melakukan kunjungan kerja ke Mako Satbrimobda Babel, Rabu (23/01/2024). Kedatangan Kapolda disambut langsung oleh Dansat Brimob Polda Babel Kombes Pol…
BERMITRA
Berita Terbaru

BMM Tegaskan Operasional Cek Dam dan Kolam Retensi Harus Sinkron
BANGKA BARAT — Wakil Bupati Bangka Barat Bong Ming Ming ( BMM ) menegaskan pentingnya kerja sama yang baik untuk mensinkronkan pintu air check dam di Sungai Culong dan kolam…

Nambang di Kebun Sawit GSBL, 3 Warga Disikat Sat Reskrim Polres Babar
BANGKA BARAT — Satuan Reskrim Polres Bangka Barat berhasil mengamankan 3 orang pelaku penambangan ilegal di kawasan perkebunan sawit milik PT GSBL, di Desa Mayang, Kecamatan Simpang Teritip, Kabupaten Bangka…

Rosa Rosita akan Perjuangkan Kesejahteraan Rakyat
PANGKALPINANG — Hadir sebagai keterwakilan perempuan di Pemilihan Legislatif 2024 untuk DPRD Pangkalpinang, Rosa Rosita istri Fitrony Yusro atau akrab disapa Zega ini, berkeinginan untuk menjadi jembatan aspirasi masyarakat Pangkalpinang,…

Setelah Santer di Media, BPJN Babel Gerak Cepat Tambal Jalan di Kawasan Pangkalbalam
PANGKALPINANG — Usai santer diberitakan oleh berbagai media online beberapa hari yang lalu, Balai Pelaksana Jalan Nasional ( BPJN ) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, langsung melakukan penambalan jalan di kawasan…

Jupiter MX Adu Banteng dengan Truk di Desa Sinar Manik
BANGKA BARAT — Syahrul Julian, warga Dusun Bukit Lintang, Desa Puput Kecamatan Parittiga mengalami luka parah akibat sepeda motor yang ia kendarai bertabrakan dengan dump truck, di Jalan Raya Desa…

Komisi I DPRD Bangka Tengah Kunjungi Pemkot Pangkalpinang
PANGKALPINANG — Komisi I DPRD Kabupaten Bangka Tengah lakukan studi banding ke Pemerintah Kota Pangkalpinang, terkait program bantuan pemerintah yang masuk ke dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun…

Zoom Meeting Pemkot dan Kemendagri, Fokus Bahas Masalah Banjir
PANGKALPINANG – Penjabat Wali Kota Pangkalpinang Lusje Anneke Tabalujan, menghadiri rapat zoom meeting mengenai kesiapsiagaan daerah mengatasi masalah banjir yang mungkin terjadi, karena intensitas curah hujan saat ini masih sangat…

Safriati Kunjungi Pengrajin Lidi Nipah di Mendo Barat
BANGKA — Penjabat Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) Safriati Safrizal kembali melakukan kunjungan ke tempat-tempat kerajinan yang ada di wilayah Kabupaten Bangka. Kali ini,…

Safriati Safrizal Tekankan Pengrajin Harus Sinergi Bawa Nama Babel
BANGKA — Penjabat Ketua Dekranasda Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Safriati Safrizal didampingi Kepala Disperindag Babel Tarmin AB, melakukan kunjungan dan pembinaan ke pengrajin rajutan Martina dan pengrajin kaligrafi benang Maulidan…

Tak Lama Lagi Batik Air akan Kembali Terbang di Bangka Belitung
PANGKALPINANG — Layanan angkutan udara di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung semakin bergairah, setelah sebelumnya maskapai Citilink baru saja menambah rute penerbangan Tanjungpandan-Jakarta pulang pergi ( PP ) di malam hari….

Jembatan Pangkalbalam Kumuh, BPJN: Itu Ulah Masyarakat
PANGKALPINANG — Balai Pelaksana Jalan Nasional ( BPJN ) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung memberi tanggapan terkait jembatan kawasan Industri Pangkalbalam Kota Pangkalpinang yang terkesan kumuh. Sebelumnya, jembatan kawasan Industri Pangkalbalam…

Pemilik Pasir Timah Ilegal di Penagan Ditetapkan sebagai Tersangka
BANGKA — Direktorat Polairud Polda Bangka Belitung akhirnya menetapkan dua orang tersangka dalam kasus kepemilikan pasir timah ilegal di Kabupaten Bangka. Kedua tersangka yakni berinisial AJ (26) dan CA (34),…

Aspal Berlubang di Pangkalbalam Potensi Picu Kecelakaan
PANGKALPINANG — Sejumlah pengguna jalan mengeluhkan aspal berlubang di kawasan industri PangkalBalam Kota Pangkalpinang. Diketahui aspal tersebut termasuk jalan nasional yang dikelola Balai Pelaksana Jalan Nasional Bangka Belitung secara fisik…

Safriati Safrizal Gandeng DPD Persikindo Kerja Sama Pengembangan UMKM di Babel
PANGKALPINANG — Pj Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Safriati Safrizal, melakukan audiensi dengan pengurus DPD Perkumpulan Srikandi Kreatif Indonesia ( Persikindo) di Jalan Batin Tikal…

Desa Ibul, Mobil Putar Balik Picu Tabrakan Maut, 1 Tewas
BANGKA BARAT — Tiga orang luka ringan dan satu korban meninggal dunia dalam kecelakaan melibatkan satu mobil dan dua sepeda motor, di ruas jalan Pangkalpinang – Mentok, Desa Simpang Ibul,…

Sambut Panglima Komando Armada 1, Safrizal Banggakan Kekompakan Forkopimda Babel
PANGKALPINANG – Penjabat Gubernur Kepulauan Bangka Belitung, Safrizal Zakaria Ali, didampingi Penjabat Ketua TP PKK Provinsi Babel serta Forkopimda, menyambut kedatangan Panglima Komando Armada 1 Laksamana Muda TNI Achmad Wibisono…

Forkopimda Bangka Barat Deklarasi Pemilu dan Pemilukada Damai
BANGKA BARAT – Pemerintah Kabupaten Bangka Barat bersama Forkopimda dan Ketua Partai Politik wilayah setempat mendeklarasikan Pemilu serta Pemilukada Damai tahun 2024, di Gedung Graha Aparatur Pemkab Bangka Barat di…

Bong Ming Ming Serahkan Bantuan bagi Warga Terdampak Banjir
BANGKA BARAT — Bencana banjir di Kampung Ulu, Kelurahan Tanjung dan Kampung Ciulong di Kelurahan Sungai Daeng, Kecamatan Mentok menjadi perhatian serius Pemerintah Kabupaten Bangka Barat. Sebab, bencana alam setiap…

Bong Ming Ming Bentuk Tim Tanggap Bencana Lintas OPD
BANGKA BARAT — Pemerintah Kabupaten Bangka Barat menggelar rapat penanggulangan banjir di Ruang Kerja Wakil Bupati Bong Ming Ming, Jum’at ( 19/1/2024 ) pagi. Sejumlah OPD, antara lain BPBD, Dinas…